Hubungan Pola Makan dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Di Madrasah Aliyah Swasta Normal Islam Puteri Rakha Amuntai
DOI:
https://doi.org/10.63004/hrji.v3i4.649Kata Kunci:
Anemia, pola makan, remaja putriAbstrak
Latar Belakang: Anemia merupakan masalah kesehatan yang sering ditemukan pada remaja, terutama di negara berkembang seperti Indonesia. Pola makan yang tidak seimbang dan kurangnya asupan zat besi sering kali menjadi faktor utama penyebab anemia. Madrasah Aliyah Swasta Normal Islam Puteri Rakha Amuntai merupakan salah satu lembaga pendidikan di Hulu Sungai Utara yang menghadapi masalah ini. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara pola makan dan kejadian anemia pada remaja puteri di Madrasah Aliyah Swasta Normal Islam Puteri Rakha Amuntai. Metode: Penelitian ini menggunakan desain cross-sectional dengan melibatkan 70 remaja puteri yang bersekolah di Madrasah Aliyah Swasta Normal Islam Puteri Rakha Amuntai. Data dikumpulkan melalui kuesioner mengenai pola makan dan pemeriksaan kadar hemoglobin darah. Analisis data dilakukan menggunakan uji spearman rank untuk melihat hubungan antara pola makan dan kejadian anemia. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan pola makan remaja putri mayoritas dalam kategori cukup sebanyak 72,86%, dan sebanyak 52.86% mengalami anemia. Terdapat hubungan yang signifikan antara pola makan dan kejadian anemia pada remaja di Madrasah Aliyah Swasta Normal Islam Puteri Rakha Amuntai (p = 0.000 < 0,05). Simpulan: Pola makan yang seimbang sangat penting dalam mencegah anemia pada remaja. Diperlukan upaya edukasi dan intervensi gizi untuk memperbaiki pola makan remaja di MA RAKHA Amuntai guna mengurangi prevalensi anemia.
Unduhan
Referensi
Agnesia, D. (2020). Peran Pendidikan Gizi Dalam Meningkatkan Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Gizi Seimbang Pada Remaja Di Sma Yasmu Kecamatan Manyar Kabupaten Gresik. ACADEMICS IN ACTION Journal of Community Empowerment, 1(2), 64. https://doi.org/10.33021/aia.v1i2.847
Annisa Rakhmawati. (2023). Hubungan Aktivitas Fisik Dan Pola Makan Dengan Status Gizi Pada Remaja.
Auerbach, M., Henry, D., Derman, R. J., Achebe, M. M., Thomsen, L. L., & Glaspy, J. (2019). A prospective, multi‐center, randomized comparison of iron isomaltoside 1000 versus iron sucrose in patients with iron deficiency anemia; the FERWON‐IDA trial. American Journal of Hematology, 94(9), 1007–1014. https://doi.org/10.1002/ajh.25564
Briawan, D., Sedayu, T. R., & Ekayanti, I. (2011). Kebiasaan minum dan asupan cairan remaja di perkotaan. Jurnal Gizi Klinik Indonesia, 8(1), 36. https://doi.org/10.22146/ijcn.17729
Desita Putri, R., Yosephin Simanjuntak, B., & Kusdalinah. (2017). Pengetahuan Gizi, Pola Makan, dan Kepatuhan Konsumsi Tablet Tambah Darah dengan Kejadian Anemia Remaja Putri.
Fadhilah, T. M., Qinthara, F. Z., Pramudiya, F., Nurrohmah, F. S., Nurlaelani, H. P., Maylina, N., & Alfiraizy, N. (2022). Pengaruh Media Video Edukasi terhadap Peningkatan Pengetahuan Anemia pada Remaja Putri. JPPM (Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat), 5(1), 159. https://doi.org/10.30595/jppm.v5i1.9823
Gillespie, K. M., Kemps, E., White, M. J., & Bartlett, S. E. (2023). The Impact of Free Sugar on Human Health—A Narrative Review. Nutrients, 15(4), 889. https://doi.org/10.3390/nu15040889
Handayani, I. F., & Sugiarsih, U. (2022). Kejadian Anemia Pada Remaja Putri di SMP Budi Mulia Kabupaten Karawang Tahun 2018. Muhammadiyah Journal of Midwifery, 2(2), 76. https://doi.org/10.24853/myjm.2.2.76-89
Hasyim, D. I. (2018). Pengetahuan, sosial ekonomi, pola makan, pola haid, status gizi dan aktivitas fisik dengan kejadian anemia pada remaja putri. Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan Aisyiyah, 14(1), 06–14. https://doi.org/10.31101/jkk.544
Hipson, M., Handayani, S., & Pratiwi, A. (2022). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kunjungan Antenatal Care. Jurnal ’Aisyiyah Medika, 7(2). https://doi.org/10.36729/jam.v7i2.867
Katri Andini Surijati, Pramesthi Widya Hapsari, & Windri Lesmana Rubai. (2021). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pola Makan Siswa Sekolah Dasar di Kabupaten Banyumas. Nutriology Jurnal: Pangan, Gizi, Kesehatan, 02(01).
Marlina, L., Sulastri, M., & Gustini, S. (2022). Pengaruh Konsumsi Tablet Fe Dengan Air Jeruk Terhadap Peningkatan Kadar Hb Ibu Hamil. E-Indonesian Journal of Health and Medical, 2. http://ijohm.rcipublisher.org/index.php/ijohm
Mirani, N., Syahida, A., & Khairurrozi, M. (2021). Prevalensi Anemia Defisiensi Besi pada Remaja Putri di Kota Langsa. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 4(2), 132–137. https://doi.org/10.56338/mppki.v4i2.1486
Muhayati, A., Ratnawati, D., Ilmu Kesehatan, F., & Pembangunan Nasional Veteran Jakarta Jalan Limo Raya Kelurahan Limo Kecamatan Limo Kota, U. (2019a). Hubungan Antara Status Gizi dan Pola Makan dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri.
Muhayati, A., Ratnawati, D., Ilmu Kesehatan, F., & Pembangunan Nasional Veteran Jakarta Jalan Limo Raya Kelurahan Limo Kecamatan Limo Kota, U. (2019b). Hubungan Antara Status Gizi dan Pola Makan dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri.
Mulyati, O. : S. (2018). Pengetahuan Dan Sikap Tentang Makanan Serta Pola Makan Pada Siswa Kelas Xi Smk N 4 Yogyakarta Knowledge And Attitude Of Food And Food Pattern For Students Grade Xi At Smk 4 N Yogyakarta. In Pengetahuan dan Sikap…. (Sri Mulyati).
Nabila Sadrina, C., & Sri Mulyani, N. (2021). Asupan Protein, Zat Besi, Dan Vitamin C Dengan Kejadian Anemia Pada Mahasiswi Gizi Poltekkes Kemenkes Aceh (Vol. 13, Issue 1).
Nafisah, N. M., Salafas, E., Studi, P., Program, K., & Kesehatan, S. F. (2021a). Literature Review : Hubungan Pola Makan Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri. In Eti Salafas Journal of Holistics and Health Sciences (Vol. 3, Issue 2).
Nafisah, N. M., Salafas, E., Studi, P., Program, K., & Kesehatan, S. F. (2021b). Literature Review : Hubungan Pola Makan Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri. In Eti Salafas Journal of Holistics and Health Sciences (Vol. 3, Issue 2).
Nasruddin, H., Faisal Syamsu, R., & Permatasari, D. D. (2021). Angka Kejadian Anemia Pada Remaja Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Indonesia, 1(4), 357–364. http://cerdika.publikasiindonesia.id/index.php/cerdika/index-357-
Putera, K. S. K., Noor, M. S., & Noor, M. S. (2020). Hubungan Pola Makan Dengan Kejadian Anemia Di Smp Negeri 18 Banjarmasin 2019/2020.
Putri, T. F., & Fauzia, F. R. (2022). Hubungan Konsumsi Sumber Zat Besi Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Smp Dan Sma Di Wilayah Bantul. Jurnal Ilmu Keperawatan Dan Kebidanan, 13(2), 400–411. https://doi.org/10.26751/jikk.v13i2.1540
Qomarasari, D., & Mufidaturrosida, A. (2022). Hubungan Status Gizi, Pola Makan Dan Siklus Menstruasi Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Kelas Viii Di SMPN 3 CIBEBER. In JIKA (Vol. 6, Issue 2).
Utami, H. D., Kamsiah, K., & Siregar, A. (2020). Hubungan Pola Makan, Tingkat Kecukupan Energi, dan Protein dengan Status Gizi pada Remaja. Jurnal Kesehatan, 11(2), 279. https://doi.org/10.26630/jk.v11i2.2051
Yasira Rusdi, F., & Auliya Rahmy, H. (2021). Pengaruh Edukasi Gizi Menggunakan Instagram Terhadap Perubahan Perilaku Gizi Seimbang Untuk Pencegahan Anemia Pada Remaja Putri Di SMAN 2 PADANG. http://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jnc/
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Karya belum pernah diterbitkan sebelumnya (kecuali dalam bentuk abstrak atau bagian dari kuliah atau tesis yang diterbitkan) dan tidak sedang dipertimbangkan untuk diterbitkan di tempat lain. Ketika naskah diterima untuk diterbitkan dalam jurnal ini, penulis setuju untuk mentransfer hak cipta secara otomatis ke penerbit.
Health Research Journal of Indonesia dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License