Penyuluhan Beyond Use Data (BUD) Obat – Obatan Pada Jemaat GKII Filadelfia Family Alak

Penulis

  • Aurelia Da Silva S. Fraga Universitas Citra Bangsa Kupang
  • Christin A. Beama Prodi Farmasi, Universitas Citra Bangsa

DOI:

https://doi.org/10.63004/mcm.v1i4.263

Kata Kunci:

BUD, Kadaluarsa, Obat, Penyuluhan

Abstrak

Pendahuluan: Pengabdian kepada masyarakat ini difokuskan kepada pemberian informasi dan edukasi kepada masyarakat mengenai masa kadaluarsa obat khususnya Beyond Use Date (BUD) pada obat-obatan yang sudah dibuka dari kemasannya sehingga tetap dapat digunakan dengan tujuan tetap dapat memberikan efek yang diinginkan.  
Tujuan: Tujuan yang ingin dicapai dari pelaksannaan PKM ini adalah agar masyarakat dapat mengetahui tentang waktu kadaluarsa dari obat-obatan dalam hal ini yaitu BUD selain Expired Date (ED) serta agar masyarakat mengetahui tentang pentingnya BUD dalam penggunaan dan penyimpanan obat-obatan yang digunakan di rumah.
Metode: Metode yang digunakan untuk mencapai tujuan PKM ini adalah melalui pemberian penyuluhan. Materi-materi terkait BUD disampaikan melalui ceramah dan diskusi kemudian selanjutnya pemberian informasi dalam bentuk leaflet sebagai media pengingat untuk masyarakat.
Hasil:  Kegiatan PKM ini secara keseluruhan mendapatkan hasil yang baik dan memuaskan seperti yang diharapkan dalam hal ini terdapat beberapa komponen yang berhasil dicapai dalam pelaksanaan kegiatan PKM ini diantaranya: ketercapaian tujuan kegiatan, dan tercapainya target materi yang telah direncanakan.
Simpulan: Kegiatan PKM ini berjalan lancer sesuai dengan yang diharapkan.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Allen LV. Beyond Use Date - Part 1, 2 and 3: Science and Technology for Hospital Pharmacy. Intern J Pharm Comp [Internet]. 2011 [cited 2012 Jun 10]. Available from: h t t p : / / c o m p o u n d i n g to d a y . c o m / Newsletter/Science_and_Tech_1105.cfm

Ansel., Howard C dan Shelly J. Prince. 2004. Pharmaceutical Calculations: The Pharmacist’ Handbook. The University of Georgia: USA

Christina, F. (2012). Beyond Use Date Produk Nonsteril. Buletin Rasional, 10(3), 19–21.

Musdar, T. A., Lestari, Y. P. I., Sembiring, D. A., Wulaisfan, R., Mulyani, T., Ariyani, H., & Rahman, M. S. (2023). Farmasi Rumah Sakit. Global Eksekutif Teknologi. https://books.google.co.id/books?id=6cK7EAAAQBAJ

Noviani, L., & Arrang, S. T. (2022). Stabilitas dan beyond use date sediaan farmasi dalam praktek kefarmasian sehari-hari. Penerbit Universitas katolik Indonesia Atma Jaya. https://books.google.co.id/books?id=i15mEAAAQBAJ

Nurbaety, B., Rahmawati, C., Anjani, B. L. P., Hati, M. P., Furqani, N., Wahid, A. R., Fitriana, Y., Ittiqo, D. H., & Akbar, S. I. I. (2022). Edukasi Tentang Beyond Use Date Obat Kepada Ismakes Kota Mataram. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 6(3), 1239–1243.

Setyani, W., Putri, D. C. A., M, T. A. H., Press, S. D. U., & Press, S. D. U. (2020). Resep Dan Peracikan Obat. Sanata Dharma University Press. https://books.google.co.id/books?id=EyLhDwAAQBAJ

Sihombing, F., Rumaseuw, E. S., Niman, S., Susilawati, Y. A., Barbara, M. A. D., Miraturrofi’ah, M., Parulian, T. S., Silitonga, I. R., Weningsih, I. R., & Saptiningsih, M. (2022). Dosen Kesehatan & Pengabdian Kepada Masyarakat. CV. Mitra Cendekia Media. https://books.google.co.id/books?id=4ImsEAAAQBAJ

Thompson, J. E., & Davidow, L. W. (2009). A practical guide to contemporary pharmacy practice. (No Title).

Utomo. (2022). Reaktualisasi Pengabdian Kepada Masyarakat dalam Bidang Kesehatan, Pendidikan, dan Keagamaan : Graflit. Anagraf Indonesia. https://books.google.co.id/books?id=TEp1EAAAQBAJ

Unduhan

Diterbitkan

30-11-2023

Cara Mengutip

Fraga, A. D. S. S. ., & Beama , C. A. . (2023). Penyuluhan Beyond Use Data (BUD) Obat – Obatan Pada Jemaat GKII Filadelfia Family Alak. Majalah Cendekia Mengabdi, 1(4), 283–287. https://doi.org/10.63004/mcm.v1i4.263

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama