Peningkatan Pengetahuan Kader Kesehatan Dan Masyarakat Desa Menggunakan Portal Web
Isi Artikel Utama
Abstrak
Akses terhadap informasi kesehatan telah meningkat pesat berkat teknologi informasi, namun masih sedikit informasi berbasis bukti tersedia bagi masyarakat awam. Selain itu, masyarakat kesulitan memahami dan menilai informasi kesehatan secara kritis, tidak memeriksa keakuratan informasi kesehatan yang mereka temukan secara efektif, dan menilai terlalu tinggi kredibilitas informasi tersebut. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk menyediakan portal web yang memuat informasi kesehatan yang dapat dipercaya oleh masyarakat. Metode yang digunakan yaitu dengan membuat portal web yang dikelola oleh tim pengabdian kepada masyarakat. Informasi yang disediakan pada halaman web memuat tentang kesehatan ibu dan anak, serta tentang penyakit. Sasaran dari kegiatan ini adalah kader kesehatan. Hasil dari kegiatan ini kader kesehatan mampu mengakses web dan mengerti cara untuk mengakses menu informasi pada web. Kegiatan ini menjadi bentuk pengabdian kepada masyarakat berkelanjutan melalui pengelolaan web dengan selalu memperbarui informasi kesehatan.
Rincian Artikel
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Referensi
Choi, H., & Lee, S. K. (2020). A Prospective analysis of health information portals in four years. International Journal of Environmental Research and Public Health, 17(13), 4761. https://doi.org/10.3390/ijerph17134761
Diviani, N., Van den Putte, B., Meppelink, C. S., & van Weert, J. C. (2016). Exploring the role of health literacy in the evaluation of online health information: insights from a mixed-methods study. Patient education and counseling, 99(6), 1017-1025. https://doi.org/10.1016/j.pec.2016.01.007
Hasugian, P. S. (2018). Perancangan web sebagai media promosi dan informasi. Journal Of Informatic Pelita Nusantara, 3(1).