Jurnal Pengabdian Masyarakat Wadah Publikasi Cendekia https://wpcpublisher.com/jurnal/index.php/jurnalpengmas <p><strong>Jurnal Pengabdian Masyarakat WPC</strong></p> <p><strong>ISSN </strong><a href="https://portal.issn.org/resource/ISSN/3048-3964" target="_blank" rel="noopener">3048-3964</a> (online)</p> <p><strong>Ketua Editor: </strong><a href="https://sinta.kemdikbud.go.id/authors/profile/6195841/?view=services" target="_blank" rel="noopener">apt. Rina Saputri, M.Farm</a></p> <p><strong>Frekuensi terbit:</strong> Januari dan Juli</p> <p>Jurnal Pengabdian Masyarakat Wadah Publikasi Cendekia (JPM-WPC) menerbitkan artikel hasil dari pengabdian kepada masyarakat, pemberdayaan masyarakat, kuliah kerja nyata (KKN), PKL Komunitas, dan bina desa dari semua bidang ilmu.</p> <p><strong>Template</strong> artikel [<a href="https://drive.google.com/drive/folders/1zwZ86r0DMN0ELLwcqkQuG76DYVeuVn75?usp=drive_link" target="_blank" rel="noopener">download</a>]</p> id-ID layanan@wpcpublisher.com (Rina Saputri) jpm.wpc@gmail.com (Admin) Fri, 02 Jan 2026 00:00:00 +0000 OJS 3.3.0.10 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 Terapi Sunbathing Dan Exercise Pada Lansia Penderita Hipertensi Di Panti Perlindungan Dan Rehabilitasi Sosial Lansia Budi Sejahtera Banjarbaru https://wpcpublisher.com/jurnal/index.php/jurnalpengmas/article/view/631 <p>Hipertensi adalah salah satu masalah kesehatan yang banyak dialami oleh lansia dan menjadi faktor risiko utama penyakit kardiovaskular. Upaya pengendalian hipertensi dapat dilakukan melalui terapi non farmakologis, salah satunya dengan terapi <em>sunbathing</em> (berjemur matahari pagi) dan <em>exercise</em> (latihan fisik ringan). Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi <em>sunbathing</em> dan <em>exercise</em> terhadap tekanan darah pada lansia penderita hipertensi di Panti Perlindungan dan Rehabilitasi Sosial Lansia Budi Sejahtera Banjarbaru. Metode kegiatan dilakukan selama 4 minggu dengan frekuensi tiga kali per minggu. Setiap sesi terdiri atas paparan sinar matahari pagi selama 15–20 menit dan latihan fisik ringan selama 20–30 menit. Pengukuran tekanan darah dilakukan sebelum dan sesudah intervensi. Hasil menunjukkan adanya penurunan rata-rata tekanan darah sistolik dari 156 mmHg menjadi 142 mmHg, dan diastolik dari 92 mmHg menjadi 84 mmHg. Selain itu, lansia menunjukkan peningkatan kebugaran, semangat, serta kualitas tidur. Dapat disimpulkan bahwa terapi <em>sunbathing</em> dan <em>exercise</em> efektif menurunkan tekanan darah dan meningkatkan kesejahteraan lansia penderita hipertensi. Program ini direkomendasikan untuk dijadikan kegiatan rutin di panti sosial guna mendukung pengelolaan hipertensi secara non farmakologis.</p> Lidya Sianipar, Angga Irawan, Wahdatur Rahmi Anisa, Salsa Norsipa, Nila Melanda, Yudit Septia Marini Hak Cipta (c) 2026 Lidya Sianipar, Angga Irawan, Wahdatur Rahmi Anisa, Salsa Norsipa, Nila Melanda, Yudit Septia Marini https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0 https://wpcpublisher.com/jurnal/index.php/jurnalpengmas/article/view/631 Fri, 02 Jan 2026 00:00:00 +0000